Rumah Minimalis 2 Lantai 2019 Cocok Bagi Anda Yang Menginginkan Hunian Sederhana, Namun Tetap Terlihat Stylish Dan Modern
Konten [Tampil]
Memiliki hunian yang modern dan indah merupakan dambaan setiap orang, karena pada dasarnya setiap manusia memiliki keinginan untuk bisa memiliki sebuah rumah hunian yang nyaman dan sedap dipandang.
Saat ini ada berbagai desain rumah minimalis 2 lantai 2019 yang sudah berkembang semakin pesat, salah satu diantaranya yang banyak diminati adalah rumah minimalis 2 lantai modern. Dengan luas lahan yang kini semakin sempit membuat banyak orang yang melakukan inisiatif untuk membangun rumah 2 lantai.
Rumah ini pun diharapkan memiliki kenyamanan dan elegan dengan desain minimalis yang ditampilkan sehingga hunian pun tidak kalah jauh dengan rumah lantai 2 ukuran standar.
Rumah Minimalis 2 Lantai Sederhana
rumah.com |
Memiliki rumah minimalis 2 lantai sederhana bukan berarti bisa tampil elegan, desain rumah minimalis 2 lantai ini bisa menjadi solusi yang tepat. Walaupun memiliki luas terbatas, rumah ini pun bisa membuat rumah Anda tampak elegan dan mewah. Caranya dengan rumah dibangun secara memanjang ke belakang dan ke atas dengan atap yang tinggi agar bisa memberikan nuansa yang luas dan lega.
Seperit konsep rumah minimalis 2 lantai sederhana diatas, bagian balkon ini sengaja dibangun tanpa adanya atap untuk kegiatan bersantai di sore hari, kemudian balkon juga berada di atas garasi mobil sehingga bisa menghemat ruang. Paduan aksen kayu, batu alam, serta besi ini menghasilkan kesan hunian yang elegan. Begitu pun juga dengan pencahayaan pada beberapa sudut.
Model Rumah Minimalis 2 Lantai Tampak Depan 2020
insinyurbangunan.com |
Model rumah minimalis 2 lantai tampak depan 2020 ini cukup bagus untuk dimiliki.
Desain bangunannya yang berkonsep modern, ini bisa memberikan kesan yang menarik untuk yang melihatnya.
Rumah Minimalis 2 Lantai 2 Muka
rumah.com |
Rumah minimalis 2 lantai 2 muka ini adalah rumah hook minimalis sederhana. Desain ini sangat cocok untuk Anda yang menyukai rumah dengan fasad disedap dipandang. Dalam penerapan rumah hook minimalis, ada atap miring yang bisa dipilih untuk membuat tampilan fasad rumah yang menarik. Anda pun bisa menerapkannya pada desain rumah hook 1 lantai.
Atap miring ini juga memiliki kelebihan, sangat efektif dalam menahan terpaan air hujan dan angin. Selain itu juga atap miring ini memiliki respon yang lebih baik terhadap udara panas, sehingga di dalam rumah juga akan terasa lebih sejuk.
Desain Rumah 2 Lantai Terbaik
pexio.co.id |
Jika Anda memiliki lahan yang tidak terlalu luas, desain rumah 2 lantai terbaik ini sangat cocok untuk Anda. Desainnya yang minimalis dengan aksen besi teralis dan sedikit lapisan batu di bagian depan sehingga bisa terlihat estetik dan kekinian.
Rumah Minimalis 2 Lantai Modern
akseleran.co.id |
Rumah minimalis 2 lantai modern ini didominasi warna putih cerah pada fasad ini yang dikombinasikan dengan kebun keluarga mini di depan rumah menjadikan rumah Anda bisa terkesan modern sekaligus asri. Jangan lupa Anda bisa tambahkan juga sentuhan alam dengan warna cokelat tua pada rangka jendela.
Model Rumah Minimalis 2 Lantai Tampak Depan Terbaru Kekinian
wargasipil.com |
Rumah minimalis 2 lantai modern ini didominasi oleh warna putih dengan pagar rumah dari yang dibuat tinggi sehingga bisa menutup akses penglihatan dari luar sepenuhnya.
Uniknya, atap rumah di lantai dua ini menjadi salah satu bagian dinding yang dibuat memanjang hingga ujung balkon. Sehingga area balkonnya bisa terlihat seperti ruangan semi outdoor. Konsep ini juga bisa Anda terapkan juga untuk membangun dapur semi outdoor.
Desain Rumah 2 Lantai Minimalis Modern Elegan
/ruang-rupa.com |
Desain rumah 2 lantai minimalis modern elegan ini terlihat modern, hanya berbentuk kotak, memang jenis rumah minimalis ini banyak yang berwujud kotak. Perancangannya rumah ini ke arah desain kontemporer, untuk Anda yang menginginkan rumah yang berbeda dari yang lain, desain ini menjadi opsi yang juga menarik.
Rumah 2 Lantai Modern
mamikos.com |
Rumah 2 lantai modern ini meiliki kamar tidur yang bisa Anda letakkan di lantai atas, dan area seperti dapur, ruang tamu, ruang tengah, dan juga ruang bebas yang ada di lantai dasar.
Tidak lupa juga ada lokasi carport yang telah disesuaikan dengan lahan yang tersedia di sisi rumah. Agar rumah Anda tidak terkesan sempit atau sesak, Anda bisa membuat atap yang agak lebih tinggi, termasuk juga untuk carportnya juga.
Rumah Minimalis 2 Lantai
rumah123.com |
Rumah minimalis 2 lantai ini tak terlalu jauh berbeda dengan desain sebelumnya, fasad rumah ini terlihat lebih sederhana dan bernuansa alami. Hal itu karena adanya penggunaan material kayu yang cukup mencolok di salah satu sudut fasad sehingga bisa menjadi highlight yang menarik.
Untuk membuat rumah terkesan mewah, Anda bisa gunakan warna-warna netral seperti putih, hitam, krem, atau emas.
Model Rumah Minimalis 2 Lantai Sederhana
.sejasa.com |
Untuk memberikan kesan hunian yang lebih mewah, maka Anda bisa membuat rumah dengan bahan material batako beton seperti model rumah minimalis 2 lantai sederhana diatas. Jangan salah, karena pembuatan rumah dengan batako beton ini ternyata bisa mengurangi biaya pembangunan rumah.
Namun, untuk rumah dengan permukaan material beton ini bisa terlihat sangat cantik bahkan unik. Apalagi untuk Anda yang tinggal di daerah perkotaan, bisa saja menyiasati rumah dengan penggunaan batako beton yang keren ini.
Desain Rumah 2 Lantai Terbaik
polarumah.com |
Desain rumah 2 lantai terbaik ini sangat cocok untuk Anda yang memiliki lahan yang terbatas. Ukurannya yang dibuat tidak terlalu luas namun bisa terlihat menawan dengan eksterior bergaya minimalisnya yang khas.
Rumah ini juga memiliki garasi outdoor dan halaman depan yang cukup luas. Dinding pembatas di sisi-sisinya juga bisa membuat rumah ini terasa semakin nyaman dan aman.
Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Dengan Ruang Terbuka 2019
helloshabby.com |
Desain rumah minimalis 2 lantai dengan ruang terbuka memiliki Fasad rumah 2 lantai yang menonjolkan keterbukaan. Area carport ini juga dibuat sedemikian rupa agar bisa menampung lebih banyak kendaraan di depan rumah. Masih juga terdapat sedikit space yang bisa Anda jadikan taman terbuka hijau.
Bentuk bangunan ini dibuat simetris yang tampak megah dan presisi. Pada bagian dinding bangunan atas juga ditambahkan aksen yang berupa laser cutting metal dengan ukiran yang sangat elegan. Dari segi fasadnya saja, terlihat desain hunian ini dijamin membuat bangga keluarga.
Terimakasih telah rumah minimalis 2 lantai 2019 sampai akhir. Kami selalu mendoakan agar Anda diberikan kemudahan dalam membangun rumah impian. Jangan lupa, Anda bisa bagikan artikel ini kepada teman, saudara, suami/istri atau keluarga bila membutuhkan. Semoga bermanfaat ya.